(ilustrasi bon odori (c) muzha-chan.net) |
nihongoenak.com - Bukan Jepang namanya jika tidak memiliki tradisi yang meriah dan unik. Salah satunya ialah Bon Odori. Bon Odori Festival ini diadakan untuk menghormati 500 tahunnya roh nenek moyang dan tradisi dari penganut Buddhist di Jepang. selain festival itu sendiri Bon Odori (odori berarti “tarian”) adalah bagian terbaik dari Obon ini.
Seperti dikutip dari muza-chan.net, tarian ini dilakukan di atas panggung yang disebut Yagura (menara), yang terbuat dari kayu yang ada di pusat acara.
Ditiap daerahnya Bon Odori ini sangat bervariasi dan berbeda-beda. Suasana panggung bon odori akan menjadi lebih indah jika malam tiba. Lentera-lentera yang dibuat dari kertas akan menghiasi keindahan panggung bon odori tersebut. (rbd/muza-chan.net)
Posting Komentar