Anime, sejak kecil kita sudah menonton animasi-animasi buatan Jepang tersebut. Memang banyak dari kita suka salah mengenai presepsi anime, animasi, dan kartun. Mungkin itu bakal ku bahas di sesi pelajaran kali ya.
Oke, yang namanya anime pasti gak lepas dari yang namanya Opening Song kan? Maupun ending song kan? Nah, salah satu stasiun televisi Jepang ini mengadakan acara Anime Song Selection nih. Acara tersebut untuk memilih lagu dari soundtrack anime yang menjadi favorit berdasarkan suara dari 130.000 netizen di Jepang.
Dari hasil voting melalui website, didapatkan top 20 lagu favorit yang dipilih. Kira-kira apakah ada lagu favoritmu di dalam daftar ini?
Daftar 20 Soundtrack Anime Favorit Di Jepang
19. Kamitakada Boys Choir - Astro Boy Song (Astro Boy)
18. μ's - Snow halation (Love Live!)
17. Kageyama Hironobu - CHA-LA HEAD-CHA-LA (Dragon Ball)
16. Godiego - Galaxy Express 999 (The Galaxy Express 999 The Movie)
15. supercell - Kimi no Shiranai Monogatari (Bakemonogatari)
14. WANDS - Sekai ga Owaru made wa... (SLAM DUNK)
13. ST☆RISH - Maji LOVE 1000% (Uta no☆Prince-sama♪)
12. DALI - Moonlight Densetsu (Sailor Moon)
11. Uno Yuuko - Sazae-san (Sazae-san)
2. LiSA - Gurenge (2019)
1. Takahashi Yoko - A Cruel Angel's Thesis (1995)
Nah, diurutan pertama Ada A cruel Angel's Thesis nih. Ternyata nga ada ya yang bisa ngalahin Neon Genesis Evangelion, lagu ini tuh, bener-bener dramatis bet dah. Kita bisa bayangin penyanyi latar, ada choirnya, berasa nostalgia banget.
Nah, itu dia Daftar 20 soundtrack anime favorit pilihan netizen Jepang. Gimana? Ada soundtrack anime favorit kalian? Di urutan berapa tuh? Oh iya, tetap jaga jarak dan jaga imunitas tubuh kalian ya!
Posting Komentar